- Melakukan penataan SDM melalui peningkatan Hard Competency and Soft Competency (The Right Man In The Right Place At The Right Time)
- Terwujudnya akreditasi PARIPURNA dan Rumah Sakit Kelas B
- Terwujudnya RSUD Sekayu sebagai Rujukan regional bertaraf internasional, Melalui unggulan pelayanan center off excellence medical check up tahun 2009, Center off excellence integrated heart care tahun 2019, Center of excellence minimal infasif surgery tahun 2019, Center of excellence hemodialisa tahun 2019, Center of excellence Chemo therapy tahun 2019
- Terwujudnya RSUD Sekayu berstandar akreditasi Joint Comission International
Akreditasi PARIPURNA
RSUD Sekayu berhasil meraih Sertifikat Akreditasi Bintang V PARIPURNA LARS DHP
Pelayanan Endoskopi
Endoskopi adalah tindakan NON bedah untuk memeriksa saluran pencernaan menggunakan endoskop (kamera).
Operasi Bedah Saraf
RSUD Sekayu adalah Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pertama yang telah berhasil melakukan Bedah Saraf
Operasi Bedah Jantung
RSUD Sekayu adalah Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pertama yang telah berhasil melakukan Bedah Jantung
Medical Check Up (MCU)
RSUD Sekayu adalah Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten yang menyediakan layanan Medical Check Up (MCU)
Visi & Misi RSUD Sekayu Musi Banyuasin
Visi RSUD Sekayu, Yaitu mewujudkan Rumah Sakit Umum Daerah Sekayu Musi Banyuasin Sebagai Rumah Sakit Kelas Dunia, Dalam rangka mendukung perwujudan MUBA Maju Berjaya 2022.
Misi RSUD SekayuDokter
Perawat
Ambulan
Aplikasi
Berita Terkini
Berikut Daftar Berita atau Informasi Terkini Dari Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sekayu, Musi Banyuasin.
Memahami Sakit Pinggang Sebelah Kiri: Penyebab, Dampak, dan Solusi
Sakit pinggang adalah masalah yang sering dihadapi…
Mengatasi Sakit Pinggang dengan Ramuan Alami: Solusi Tradisional untuk Kesehatan Anda
Sakit pinggang adalah masalah umum yang dapat memengaruhi kualitas hidup seseorang.…
HASIL AKHIR SELEKSI TES WAWANCARA PENERIMAAN CALON PEGAWAI KONTRAK (NON ASN) BLUD RSUD SEKAYU
Berdasarkan hasil seleksi Tes Wawancara Penerimaan Calon Pegawai Kontrak (Non ASN) BLUD RSUD Sekayu, Maka Bersama ini kami umumkan hasil tes wawancara. Catatan…
HASIL SELEKSI TES UJI KOMPOTENSI TERTULIS PENERIMAAN CALON PEGAWAI KONTRAK (NON ASN) BLUD RSUD SEKAY
Berdasarkan hasil seleksi Tes Uji Kompetensi Tertulis Penerimaan Calon Pegawai Kontrak (Non ASN) BLUD RSUD Sekayu, Maka Bersama ini kami umumkan hasil tes uji…
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PENERIMAAN CALON PEGAWAI KONTRAK (NON ASN) BLUD RSUD SEKAYU 20
Berdasarkan hasil seleksi Administrasi Penerimaan Calon Pegawai Kontrak (Non ASN) BLUD RSUD Sekayu, Maka bersama ini kami umumkan hasil seleksi Administrasi…
REVISI JADWAL PELAKSANAAN SELEKSI CALON PEGAWAI KONTRAK (NON ASN) BLUD RSUD SEKAYU
Berdasarkan Pengumuman Nomor : B-800/422/RSUD/III/2024 Tentang Penerimaan Calon Pegawai Kontrak (Non ASN) BLUD RSUD Sekayu, Maka Bersama ini kami sampaikan jadwal…
Pelayanan
Rumah Sakit Umum Daerah Sekayu, Berkomitmen untuk selalu memberikan pelayanan terbaik dalam bekerja melayani masyarakat baik dari segi fasilitas dan lainnya, Berikut adalah beberapa pelayanan yang di sediakan oleh Rumah Sakit Umum Daerah Sekayu.
Laboratorium PCR
RSUD Sekayu menerima PCR atau polymerase chain reaction adalah pemeriksaan laboratorium untuk mendeteksi keberadaan material genetik dari sel, bakteri, atau virus. Saat ini, PCR juga digunakan untuk mendiagnosis penyakit COVID-19, yaitu dengan mendeteksi material genetik virus Corona.
Instalasi Rawat Jalan
RSUD Sekayu menerima kunjungan pasien dengan syarat harus memiliki data diri lengkap serta rujukan jika menggunakan BPJS atau Pelayanan kesehatan.
Instalasi Rawat Inap
RSUD Sekayu menerima kunjungan pasien dengan rawat inap dan harus memiliki data diri lengkap serta rujukan jika menggunakan BPJS atau Pelayanan kesehatan, RSUD Sekayu juga menerima pasien pengunjung yang ingin berobat umum.
Instalasi Gawat Darurat
RSUD Sekayu memberikan pelayanan Gawat Darurat Cepat dan Tanggap, Bidang Bedah, Bidang Medik non Bedah, Bidang Obsetri Ginekologie Selama 24 Jam.